Selasa, 14 Agustus 2012

Minho SHINee Berbagi Foto Terbaru Dalam Balutan Seragam Sekolah


Minho SHINee baru-baru ini menampilkan tampilan baiknya dalam seragam sekolah.
Pada tanggal 13 Agustus, Minho mengunggah sebuah foto dirinya melalui akun me2day resmi SHINee dengan komentar, “Awal yang baru. Aku gugup namun senang. Mulai dari sekarang aku Kang Tae Jun.
Di foto tersebut, Minho memamerkan wajahnya yang tampan. Ia melihat ke arah kamera dengan mata lebar. Rambutnya yang rapi dan tampilannya dalam balutan seragam cocok dengannya. Ia bahkan terlihat lebih gagah.
Orang-orang merespon: “Aku akan meyakinkan aku akan melihat (tayangan) perdana To The Beautiful You.” “Ia sangat tampan.” “Ia terlihat seperti karakter kartun.” “Ia terlihat sangat baik dalam balutan seragam.
Drama seri baru SBS TV To the Beautiful You’, yang dibintangi oleh Minho SHINee dan Sulli f(x), akan mulai disiarkan esok hari pada tanggal 15 Agustus.
source: Korea.com
Indotrans by koreanindo.net
shared: YonnriHvk

Tidak ada komentar:

Posting Komentar